Rahasia Gula: Proses di Dalam Tubuh, Manfaat, dan Dampaknya jika Berlebihan, Temukan Semuanya di Sini!

- 13 Februari 2024, 13:45 WIB
Rahasia gula di dalam tubuh, seperti apa?
Rahasia gula di dalam tubuh, seperti apa? /Freepik/jcomp.

Baca Juga: Tak Cuma Ibu! Ayah Juga Punya Peran Penting dalam Pendidikan Anak, 4 Poin Ini Bisa Mengubah Persepsi Orang Tua

Danielle VenHuizen juga menjelaskan bahwa bagi orang-orang dengan penyakit kronis seperti yang disebutkan sebelumnya, konsumsi gula dengan kadar sedang bagi orang normal sering dianggap terlalu banyak.

“Bagi penderita diabetes atau penyakit metabolik lainnya, mengonsumsi gula dalam jumlah sedang mungkin terlalu banyak, jadi berkonsultasi dengan praktisi untuk menyeimbangkan pola makan adalah hal yang penting,” tuturnya menyarankan.

Sebagai orang yang sehat, berkonsultasi mengenai pola makan kepada para ahli juga bisa dilakukan untuk meminimalisir penyakit berbahaya di kemudian hari. ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah