Rekomendasi 5 Jenis Makanan untuk Menjaga dan Meningkatkan Kesehatan Mata, Nomor 5 Baik Dikonsumsi Tiap Hari

- 14 April 2023, 20:19 WIB
5 makanan menyehatkan mata
5 makanan menyehatkan mata /Pixabay/MészárcsekGergely.

Baca Juga: Sandiaga Uno Sarankan Kuliah di POLTEKPAR jika Ingin Mendapatkan Pekerjaan Cepat, Berikut Daftar Politekniknya

4. Brokoli

Pixabay/MészárcsekGergely.

Pada brokoli, mengandung nutrisi yang penting untuk kesehatan mata, memiliki vitamin C yang tinggi yang merupakan antioksidan kuat dan dapat membantu melindungi mata dari radikal bebas.

Selain itu kamu brokoli juga mengandung lutein dan zeaxanthin, yang dapat membantu mengurangi resiko katarak dan degenerasi makula.

Dengan mengonsumsi brokoli secara teratur dapat membantu mengurangi peradangan dan meningkatkan sirkulasi darah ke mata.

Baca Juga: Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Beserta Tata Cara Pelaksanaannya Sesuai Sunnah Rasulullah SAW

5. Ikan

Pixabay/27707.

Ikan yang mengandung asam lemak omega 3 tinggi dapat menjaga dan meningkatkan kesehatan mata. Sebab, ikan mengandung vitamin d yang membantu mengurangi resiko degenerasi makula.

Mengonsumsi ikan secara teratur dapat membantu mengurangi resiko mata kering menjaga dan meningkatkan kesehatan mata secara keseluruhan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x