Rawat Tubuh Sejak Dini! Simak 9 Makanan Sehat yang Baik untuk Kesehatan Jantung Ini, Apa Saja?

- 30 September 2023, 13:30 WIB
9 makanan sehat yang baik dikonsumsi untuk kesehatan jantung
9 makanan sehat yang baik dikonsumsi untuk kesehatan jantung /Freepik/freepik.

BERITASUKOHARJO.com - Salah satu organ vital yang sangat berperan besar dalam tubuh untuk keberlangsungan hidup setiap manusia adalah jantung.

Diketahui, jantung merupakan organ penting di dalam tubuh manusia yang bertugas memompa darah ke seluruh sistem.

Maka dari itu, sangat penting untuk menjaga kesehatan jantung agar tubuh pun sehat selalu. Salah satunya bisa dengan memperhatikan pola makan.

Nah, tahukah kamu bahwa ada beberapa makanan sehat yang ternyata sangat baik dikonsumsi untuk kesehatan jantung?

Baca Juga: Gak Nyangka! Ternyata Inilah 8 Manfaat Menakjubkan Air Mineral bagi Kulit, Ladies Wajib Simak Nomor 4 nih

Berikut 9 makanan sehat yang sangat baik untuk kesehatan jantung, beberapa di antaranya bahkan terjangkau dan dapat dengan mudah ditemukan di mana pun.

Apa saja kira-kira? Ini dia detailnya, sebagaimana telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari berbagai sumber.

1. Ikan Berlemak

Pixabay/FULVIO_TOGNON.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x