Tidak Hanya Bau tapi 10 Manfaat Jengkol Bagi Kesehatan Tubuh Ini Tidak Banyak Orang Tahu

- 3 November 2022, 18:58 WIB
Ilustrasi. manfaat jengkol untuk kesehatan tubuh
Ilustrasi. manfaat jengkol untuk kesehatan tubuh /Andry Hariana/Pixabay/Andry Hariana

Selanjutnya, kandungan vitamin A dan vitamin C juga berperan sebagai antioksidan. Manfaat antioksidan ini diketahui dapat menangkal zat radikal bebas pemicu penyakit kanker.

5. Mencegah Diabetes

Jengkol yang banyak dihindari orang-orang karena baunya yang khas ternyata dapat mencegah timbulnya penyakit diabetes juga, loh.

Letak keunikan dari buah jengkol ini adalah di dalam buah ini terdapat zat yang tidak terdapat pada bahan makanan lainnya.

Kandungan zat tersebut disebut zat asam jengkolat. Asam jengkolat ini berbentuk kristal, tidak larut dalam air.

Kandungan yang bersifat diuretik tersebut tidak dianjurkan untuk dikonsumsi oleh Anda penderita gangguan ginjal.

Baca Juga: Punya Kentang dan Kornet? Masak Pakai Resep Perkedel, Super Krispi Tapi Lembut, Menu Sarapan yang Juara

Pasalnya, dikhawatirkan ginjal tidak akan mampu menyaring asam jengkolat pada jengkol. Dikarenakan efek dari ginjal yang tidak mampu menyaring asam jengkolat adalah sulit menghentikan buang air kecil.

6. Menstabilkan Organ Vital

Organ-organ penting yang ada di dalam tubuh akan berfungsi dengan baik dan stabil, apabila kebutuhan asam folat dan vitamin B6 terpenuhi oleh tubuh.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: steemit.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah