5 Makanan Manjur Sembuhkan Asam Lambung yang Tak Kunjung Normal, Nomor 2 dan 3 Gak Nyangka! Simak Juga Tipsnya

- 12 September 2022, 08:23 WIB
 Ilustrasi memakan makanan yang bisa sembuhkan asam lambung
Ilustrasi memakan makanan yang bisa sembuhkan asam lambung /Pexels/Andrea Piacquadio.

Tips Bagi Penderita Asam Lambung Tinggi

1. Jangan Makan Sebelum Tidur

Sebenarnya boleh makan sebelum tidur, tetapi maksimal dua jam sebelum tidur. Jangan sampai kurang dari itu. Kenapa?

Itu karena saat tidur, makanan yang dikonsumsi dapat kembali naik hingga ke rongga mulut dan hal tersebut bakal menimbulkan rasa yang tidak nyaman.

Baca Juga: Wow! Jual Olahan dari Pisang Ternyata Bisa Jadi Jutawan, Cemilan Krispi, Manis dan Gurih, Dijamin Laris Manis!

2. Jangan Makan Berlebihan

Akan lebih baik apabila kamu makan sedikit demi sedikit, tetapi sering, ketimbang makan banyak, tetapi jarang.

Sering makan tetapi dengan porsi yang sedikit-sedikit akan membuat lambung tidak bekerja secara ekstra karena terlalu banyak makanan.

Selain itu, cara makan yang seperti ini juga akan menghindarkan kamu dari kondisi lapar yang hanya akan memperparah kondisi lambung.

Demikan beberapa rekomendasi makanan sehat untuk penderita asam lambung beserta tipsnya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube SEHAT TUBE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah