STOP! Simak 7 Mitos Kesehatan yang Masiha Dipercaya Banyak Orang, Nomor 6 Malah Jadi Iklan

- 1 April 2023, 22:19 WIB
Ilustrasi - STOP! Simak 7 Mitos Kesehatan yang Masiha Dipercaya Banyak Orang, Nomor 6 Malah Jadi Iklan
Ilustrasi - STOP! Simak 7 Mitos Kesehatan yang Masiha Dipercaya Banyak Orang, Nomor 6 Malah Jadi Iklan /Pexels/Edmond Dantès/

Lemak jenuh memang tidak baik bagi tubuh. Namun, lemak sehat seperti lemak tak jenuh dan omega-3 dalam makanan bergizi justru baik bagi kesehatan.

Jika ingin hidup sehat, sebaiknya seleksi makanan yang berlemak dan hati-hati terhadap jenis lemak yang terkandung dalam sebuah hidangan.

Baca Juga: Mengenal Kampung Islam Tertua di Bali, Pegayaman, Telah Ada Sejak Ratusan Tahun Lalu, Dihuni Orang Bali Asli

2. Dudukan Toilet bisa Menyebarkan Penyakit Menular Seksual

Infeksi menular seksual (IMS) atau penyakit menular seksual (PMS) memang menyebar dalam bentuk virus, bakteri dan parasit.

Makhluk hidup yang berbentuk virus memang bisa bertahan di atas permukaan benda yang keras seperti dudukan toilet dan barang-barang lainnya.

Namun, IMS merupakan bakteri yang tidak bisa hidup lama di luar selaput lendir yang menempel di tubuh manusia.

Hal ini bisa menjadi alasan bahwa penyakit ini tidak akan bertahan lama jika menempel di dudukan toilet meskipun bisa saja ada infeksi dari kotoran yang ada di toilet.

Sebelum menggunakan toilet, ada baiknya untuk siram dan bersihkan terlebih dahulu agar kotoran yang tersebar bisa hilang.

Baca Juga: Jajanan Lebaran 2023 Paling Diburu Bocil nih, Cobain Resep Choco Ball Cookies, Dijamin Sehari Ludes

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x