Yuk Simak! Berikut 7 Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan, Nomor 3 Sering Dilewatkan

- 28 Februari 2023, 20:05 WIB
Manfaat buah naga bagi kesehatan
Manfaat buah naga bagi kesehatan /Pixabay/Engin_Akyurt.

BERITASUKOHARJO.com – Seperti diketahui, buah naga adalah buah tropis yang dikenal dengan kulit merah cerah dan daging buah berbintik-bintik manis.

Penampilannya yang unik dan khasiat super yang diakui telah membuat buah naga populer di kalangan tenaga kesehatan.

Walaupun buah naga ini dikenal sebagai buah tropis, tapi kamu tetap bisa menemukan buah ini di supermarket terdekat kamu, loh.

Baca Juga: Simak! Ini Kiat-Kiat Memulai Bisnis Emas Tanpa Perlu Buka Toko, Gampang dan Dijamin Bikin Tajir Melintir

Gimana? Kamu pasti penasaran kan dengan manfaat buah naga untuk kesehatan?

Yuk langsung simak selengkapnya sampai selesai ya, jangan ada yang terlewatkan agar kamu dapat merasakan langsung manfaatnya.

Dilansir oleh BeritaSukoharjo.com dari laman Healthline.com, berikut 7 manfaat buah naga untuk kesehatan:

Baca Juga: Terfavorit saat Lebaran! Kue Kering Chocolate Butter Cookies Super Renyah, Modal 1 Kuning Telur Jadi Setoples!

1. Kaya akan Nutrisi

Buah naga adalah buah rendah kalori yang kaya akan nutrisi. Di samping itu, buah naga memasok memasok senyawa tumbuhan yang bermanfaat seperti polifenol, karotenoid, dan betasianin.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x