8 Makanan yang Baik Dikonsumsi Ibu Menyusui Agar ASI Lancar

- 4 September 2023, 10:35 WIB
Ibu menyusui perlu memperhatikan asupan makanan yang baik untuk memperlancar ASI
Ibu menyusui perlu memperhatikan asupan makanan yang baik untuk memperlancar ASI /freepik.com

8. Buah-Buahan

Ilustrasi Buah-buahan
Ilustrasi Buah-buahan freepik.com

Buah-buahan yang disarankan untuk dikonsumsi saat menyusui diantaranya jambu merah, alpukat, pisang dan semangka. 

Sedangkan ada juga buah yang disarankan untuk tidak dikonsumsi seperti nanas dan jeruk karena dapat mengganggu pencernaan bayi akibat rasanya yang asam. 

Alpukat sendiri memiliki kandungan vitamin A, asam folat, omega 3, 6 dan 9 serta kalium yang dapat membantu tumbuh kembang si kecil.

***

 

 

 

Halaman:

Editor: Syahyurli Ainnur Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah