JANGAN DISEPELEKAN! Kebiasaan Menahan Buang Air Kecil Timbulkan Penyakit, Nomor 3 Bikin Harus Dioperasi

- 10 Mei 2023, 10:02 WIB
Bahaya kebiasaan menahan buang air kecil sebabkan berbagai penyakit
Bahaya kebiasaan menahan buang air kecil sebabkan berbagai penyakit /Pixabay / bzndenis

BERITASUKOHARJO.com – Menahan buang air kecil sepertinya menjadi hal yang lumrah dan sering dilakukan oleh sebagian orang. Padahal kebiasaan ini akan berdampak buruk bagi kesehatan seperti menyebabkan timbulnya masalah urologis.

Seseorang biasanya menahan buang air kecil ketika sedang berada di perjalanan dan kesulitan menemukan toilet, atau karena terlalu fokus menegerjakan sesuatu hal.

Meskipun dianggap remeh dan sering disepelekan, tetapi hal ini akan menyebabkan rasa tidak nyaman lama kelamaan. Bahkan apabila kebiasaan menahan buang air kecil ini dilakukan berulang dan sering akan menimbulkan berbagai penyakit.

Baca Juga: WASPADA! Sering Dikonsumsi dan Digemari, 5 Minuman Ini Ternyata Tingkatkan Peluang Risiko Kematian Dini

Hal ini sesuai dengan argumen yang disampaikan oleh seorang ahli urologis, ia mengungkapkan jika kebiasaan membuang air kecil yang tampaknya tidak berbahaya justru berdampak buruk bagi kesehatan.

Berikut ini berbagai penyakit yang disebabkan karena kebiasaan menahan buang air kecil, informasi ini telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com melalui laman PMJ News, yaitu di antaranya:

1. Penyakit Infeksi Saluran Kemih (ISK)

Risiko terbesar dari kebiasaan menahan buang air kecil yang terlalu lama dan sering akan menimbulkan terjadinya penyakit infeksi saluran kemih (ISK).

Halaman:

Editor: Erizka Meta Kharisma Wardani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x