Mudah! Begini Cara Membeli Minyak Goreng Murah Cuma Pakai KTP

- 30 Juni 2022, 20:17 WIB
Cara membeli minyak goreng curah Menggunakan aplikasi PeduliLindungi dan NIK KTP.
Cara membeli minyak goreng curah Menggunakan aplikasi PeduliLindungi dan NIK KTP. /Media Blitar/Ayu Eviana /

Program MGCR melibatkan produsen CPO selaku pemasok bahan baku minyak goreng, distributor dalam Sistem Informasi Minyak Goreng Curah (SIMIRAH) dan banyak pihak lain.

Melihat antusiasme pengecer yang berpartisipasi dalam program MGCR, Mendag akan membuka peluang untuk meningkatkan jumlahnya menjadi lebih banyak.

Dengan begitu, pengecer minyak goreng curah bisa menjangkau pembeli lebih luas lagi dan pembeli tidak akan kesulitan menemukan pengecer minyak goreng curah.

Bagi masyarakat yang memiliki akun PeduliLindungi, berikut langkah yang harus dilakukan untuk membeli minyak goreng curah:

Baca Juga: Dear M Akhirnya Tayang! Selain Jaehyun, Ini Member NCT yang Debut sebagai Aktor

·       Datanglah ke toko yang menjual minyak goreng curah rakyat.

·       Buka aplikasi PeduliLindungi dan pindai kode QR yang tersedia di toko pengecer tersebut.

·       Jika kode QR sudah berhasil dipindai, tunjukkan hasil pemindaiannya kepada pengecer.

·       Hasil scan atau pindai yang menunjukkan warna hijau artinya pembeli diizinkan untuk membeli minyak goreng curah.

·       Jika hasil pindai menunjukkan warna merah, pembeli tidak bisa mendapatkan minyak goreng curah tersebut.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x