Waspada! Kenali Cacar Monyet (Monkeypox) dan Proses Penularannya, Simak Penjelasan Berikut

- 21 Mei 2022, 09:31 WIB
Ilustrasi cacar monyet sebagai penyakit langka yang disebabkan oleh infeksi virus monkeypox.
Ilustrasi cacar monyet sebagai penyakit langka yang disebabkan oleh infeksi virus monkeypox. /Pixabay/baeda.

BERITASUKOHARJO.com - Cacar monyet ini merupakan penyakit langka yang disebabkan oleh adanya infeksi virus monkeypox.

Penyakit ini awalnya berasal dari virus yang dikeluarkan oleh hewan monyet. Hal ini mengakibatkan seseorang terjadi gejala demam serta ruam disertai dengan adanya benjolan berisi cairan yang akan. Menyebar pada tubuh.

Penyakit cacar air ini telah muncul sejak tahun 1970 di bagian Afrika Utara dan Barat. Penyakit ini bukan hanya dari monyet saja melainkan dari hewan tupai dan tikus gambia.

Baca Juga: Sri Lanka Krisis Ekonomi, Warganya Mengeluh Kelaparan: Kami akan Mati

Dikutip BeritaSukoharjo.com melalui Instagram @indonesiabaik.id, penyakit ini akan menyerang pada orang-orang dan dapat ditularkan melalui beberapa cara berikut ini.

1.Dari hewan ke manusia

Penularan cara ini akan lebih cepat menyebar virus nya ke dalam tubuh manusia, karena orang tersebut langsung kontak dengan hewan penyebab penyakit ini.

2.Dari manusia ke manusia

Proses penularan virus monkeypox ini juga berasal dari kontak langsung oleh manusia satu yang terkena virus ini dan menularkannya ke orang lain.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x