SIAPKAN KTP! KUR Mandiri 2023 Bisa Cair Rp500 Juta untuk UMKM, Begini Cara Pengajuan Pinjaman Tanpa Jaminan

- 8 Mei 2023, 20:33 WIB
Ilustrasi pengajuan KUR Mandiri 2023,
Ilustrasi pengajuan KUR Mandiri 2023, /Pexels/Andrea Piacquadio


BERITASUKOHARJO.com – Berikut ini informasi mengenai KUR Mandiri 2023 dengan limit maksimum Rp500 juta. Segera siapkan KTP dan ikuti cara pengajuan pinjaman tanpa jaminan yang akan kami bagikan di akhir artikel.

 


KUR Mandiri 2023 merupakan salah satu layanan pinjaman dari pemerintah yang disalurkan melalui mitra perbankan. Dana ini diperuntukkan bagi UMKM untuk membantu mendanai usaha mereka agar bisa berkembang pesat.


Diketahui, UMKM menjadi salah satu penyumbang besar bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia dengan kontribusi mencapai 99% dari keseluruhan unit usaha. Oleh karena itu, tidak heran jika pemerintah terus berupaya membuat program untuk mensejahterakan UMKM.

Baca Juga: BCA Berikan Bantuan Dana melalui KUR hingga Rp500 Juta bagi UMKM, Cek Syaratnya

Salah satu caranya yaitu dengan menghadirkan pinjaman KUR. Dana ini kemudian disalurkan melalui perbankan, termasuk Bank Mandiri.

KUR merupakan pinjaman atau pembiayaan modal kerja berskala perseoranggan bagi UMKM yang produktif dan layak, tapi masih memiliki keterbatasan agunan tambahan.

Tujuan dari adanya KUR Mandiri 2023 yaitu untuk memperluas akses pembiayaan usaha produktif para UMKM. Selain itu, dana ini juga bertujuan agar UMKM bisa bersaing dengan pengusaha lainnya dan membantu mendorong pertumbuhan ekonomi serta penyerapan tenaga kerja.

Baca Juga: Apa Syarat Membuat SKCK dan Berapa Biaya yang Harus Dibayar? Simak Info Cara Terbarunya Khusus WNI di Sini!

Halaman:

Editor: Alin Intan Syaidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x