Resep Kremesan Renyah dan Bersarang, Anti Gagal!

- 15 Juli 2022, 13:07 WIB
Resep kremesan anti gagal yang renyah dan bersarang
Resep kremesan anti gagal yang renyah dan bersarang /YouTube Jarle Kul


BERITASUKOHARJO.com - 
Mencari resep kremesan anti gagal? Kamu berada di artikel yang tepat, simak resep di artikel ini untuk mengetahui cara membuat kremesan yang renyah dan bersarang.

Olahan kremesan menjadi penambah cita rasa renyah untuk menu yang digoreng, kremesan sering ditemui di warung lesehan pinggir jalan untuk melengkapi menu ayam, lele, bebek, dan telur.

Hanya kremesan dengan nasi hangat dan sambal yang pedas sudah bisa menjadi menu yang lezat sekaligus mengenyangkan, kremesan yang renyah apalagi bersarang memang bikin nagih.

Lantas sudahkah kamu punya resep kremesan renyah dan bersarang yang anti gagal? Nah, jika belum silahkan simak resep ini.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ivana Trump, Wanita Tangguh Dibelakang Kesuksesan Donald Trump

Resep kremesan anti gagal yang renyah dan bersarang ini dikutip oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube CR COOK pada Jumat, 15 Juli 2022.

Resep adonan kremesan:
300 ml air sisa ungkepan ayam
100 gr atau 10 sdm tepung tapioka 
20 gr tepung beras 
1 butir kuning telur
½ sdt baking powder

Botol air

Cara membuat:

1. Siapkan 300 ml air sisa ungkepan ayam, saring terlebih dahulu, sisihkan

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube CR COOK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x