5 Manfaat Daging Kambing untuk Kesehatan, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung

- 8 Juli 2022, 10:25 WIB
Ilustrasi daging kambing
Ilustrasi daging kambing /Unsplash/usmanyousaf.

BERITASUKOHARJO.com – Olahan daging kambing cukup beragam, banyak pula resep yang bisa membuat daging kambing menjadi masakan yang sangat enak.

Hanya saja, jika pengolahan daging kambing kurang tepat, terutama dari bahan yang digunakannya, maka akan menimbulkan permasalahan pada kesehatan.

Namun, berbeda jika daging kambing diolahnya dengan bahan yang aman dan rendah risiko, maka ini akan mendatangkan banyak manfaat.

Daging kambing memiliki kandungan protein dan asam linoleat tinggi yang mampu menurunkan kolesterol dan juga tekanan darah.

Baca Juga: Resep Cemilan Tahu Susu ala Rumahan yang Lumer Khas Lembang

Namun, masih banyak manfaat lain dari daging kambing untuk kesehatan tubuh. Penasaran bukan apa saja manfaat itu?

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari laman SehatQ, berikut ini adalah lima manfaat daging kambing untuk kesehatankesehatan:

1. Mencegah Anemia

Daging kambing mempunyai kandungan gizi, seperti zat besi, vitamin B12, dan juga folat yang mampu mencegah gejala anemia, baik anemia defisiensi besi maupun anemia megaloblastic.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x