Bahaya! Berikut 6 Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi, Nomor 5 Disfungsi Ereksi

- 2 Juli 2022, 12:00 WIB
Simak ciri-ciri kolesterol tinggi berikut
Simak ciri-ciri kolesterol tinggi berikut /Foto/Ilustrasi/Pixabay.com/ Steve Buissinne

Baca Juga: Daftar 23 Pemain Garuda Pertiwi Timnas Putri Indonesia di Piala AFF Wanita 2022

Hal ini disebabkan tersumbatnya pembuluh darah arteri di area kaki dan tangan yang menyebabkan tersumbatnya aliran darah, oksigen, dan nutrisi pada area tersebut.

  1.     Mudah lelah

Orang yang merasa mudah lelah bisa jadi memiliki kadar kolesterol tinggi karena suplai darah, nutrisi, dan oksigen tidak berjalan sebagaimana mestinya.

  1.     Otot lemah

Hampir sama dengan dua ciri tersebut di atas, otot lemah juga disebabkan oleh tersumbatnya pembuluh darah arteri. 

Akibatnya penderita kolesterol akan kesulitan melakukan kegiatan yang membutuhkan kekuatan fisik, seperti berlari, naik tangga, mengangkat barang berat, dan sebagainya.

Baca Juga: Bukan Bi Rain, Ternyata Aktor Ini yang Awalnya akan Dipasangkan dengan Song Hye Kyo di Drama Full House

  1.     Dada terasa nyeri

Dada terasa nyeri juga merupakan salah satu ciri-ciri kolesterol tinggi. Utamanya dada yang bagian kiri karena merupakan tempat jantung berada. 

Jantung merupakan organ penting manusia yang menyuplai darah yang membawa berbagai nutrisi dan oksigen ke seluruh tubuh.

Namun jika aliran tersebut tersumbat dapat menyebabkan nyeri di bagian dada kiri yang kadang kala bisa menyebar ke tangan bahkan hingga ke leher. Selain itu, kadar kolesterol tinggi ini juga bisa menyebabkan resiko penyakit pada jantung.

  1.     Disfungsi ereksi

Penyumbatan pada area genital bisa terjadi pada laki-laki maupun perempuan. Pada laki-laki, penyumbatan ini akan menyebabkan disfungsi ereksi, sedangkan pada perempuan bisa menyebabkan turunnya gairah seksual.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x