Mundur Dari Jabatan, Mantan Komisaris Ramai-ramai Ungkap Kondisi Garuda Indonesia Saat Ini

- 12 September 2021, 13:35 WIB
Ilustrasi pesawat Garuda Indonesia.
Ilustrasi pesawat Garuda Indonesia. /INSTAGRAM/@garuda.indonesia

SUKOHARJOUPDATE - Pasca keputusan Yenny Wahid mundur dari jabatan sebagai komisaris PT Garuda Indonesia, sorotan tajam ketubuh maskapai plat merah itupun perlahan mulai terungkap ke publik.

Apalagi, keputusan Yenny Wahid mundur didasari rasa keprihatinan dirinya terhadap kondisi maskapai kebanggaan Indonesia itu dalam kondisi sedang tidak baik-baik saja

Terutama hutang cukup banyak yang harus ditanggung maskapai penerbangan tersebut. Dimana, setiap bulannya, jumlah hutang yang harus ditanggung itupun selalu mengalami kenaikan.

Baca Juga: Tak Tega Lihat Kondisi Garuda Indonesia, Putri Gus Dur Yenny Wahid Putuskan Mundur

Seperti diberitakan Pikiran-Rakyat berjudul "Bongkar 'Borok' di Garuda Indonesia, Mantan Komisaris: Ada Kelompok yang Berkuasa" penyataan serupa yang diungkapkan Yenny Wahid terhadap kondisi Garuda itupun diungkapkan mantan komisaris lainnya yang memutuskan untuk mundur dari jabatannya di maskapai tersebut.

Dalam ungahannya di akun Instagram Peter F. Gontha, jabarkan kondisi Garuda Indonesia.

Sama seperti Yenny Wahid, Peter Gontha itupun memutuskan mundur dari kursi komisaris Garuda Indonesia.

Baca Juga: Tsunami Hebat Hantam Garuda, Direksi dan Komisaris Dipangkas, Berikut Susunan Barunya

Setelah memutuskan mundur dari jabatan sebagai Komisaris, Peter Gontha itu pun mengungkapkan boroknya maskapai di bawah BUMN itu.

Halaman:

Editor: Bramantyo

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x