Rekomendasi Stok Bahan Makanan Tambahan Bernutrisi yang Wajib Ada Saat Belanja Bulanan

- 5 Juli 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi. Rekomendasi stok bahan makanan tambahan bernutrisi yang wajib ada saat belanja bulanan.
Ilustrasi. Rekomendasi stok bahan makanan tambahan bernutrisi yang wajib ada saat belanja bulanan. /Pexels.com/Daria Shevtsova

 

BERITASUKOHARJO.com – Belanja bulanan dilakukan biasa dilakukan untuk mengatur keuangan keluarga. Hal ini juga dilakukan untuk menekan pengeluaran yang tak terduga dan biasanya karena kekuranganan cadangan makanan.

Namun hal yang paling membingungkan saat belanja bulanan adalah menentukan bahan makanan untuk satu bulan ke depan. Biasanya stok makanan tambahan lebih sering terlewatkan dibanding makanan pokok.

Pada akhirnya saat berbelanja hanya memenuhi kebutuhan pokok seperti beras, sumber protein seperti daging dan telur, dan lainnya. Selain itu, stok makanan pun tidak bisa asal, apalagi cadangan makanan harus bernutrisi.

Baca Juga: Jangan Anggap Remeh! Ini Gejala dan Penyebab Stroke, Penyakit yang Sempat Diderita Penyanyi Bob Tutupoly

Dilansir BeritaSukoharjo.com melalui Healthline, Jillian Kubala. MS. RD menuliskan rekomendasi stok makanan apa saja yang sebaiknya ada saat belanja bulanan, sehingga makanan yang ada dapat memenuhi gizi harian.

Buah-Buahan

Terlalu fokus dengan makanan pokok terkadang membuat buah-buahan sering terlewatkan saat belanja bulanan. Padahal, buah-buahan adalah makanan yang mampu memberikan gizi tambahan harian.

Saat berbelanja, selalu masukkan buah-buahan ke dalam daftar belanjaan. Selama satu bulan, bisa pilih dua hingga tiga jenis buah-buahan.

Baca Juga: Drake Mengakui Lagu ini Bisa Membuatnya Mendapatkan Gadis Idaman, Gombal Pakai Lagu Apa? 

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x