7 Jenis Makanan yang Dianjurkan untuk Dikonsumsi Penderita Asam Lambung, Nomor 2 Mudah Didapatkan

- 10 September 2022, 09:39 WIB
Ilustrasi - 7 jenis makanan yang dianjurkan dikonsumsi penderita asam lambung
Ilustrasi - 7 jenis makanan yang dianjurkan dikonsumsi penderita asam lambung /Instagram @mama.mertua_jogja

Sayur-sayuran secara alami mengandung sedikit lemak dan gula. Makanan yang mengandung rendah lemak dan gula akan membantu penderita asam lambung untuk terhindar dari gejala penyakit yang dideritanya.

Pilihan terbaik untuk dikonsumsi oleh mereka adalah brokoli, kembang kol, kentang, bayam, kale, dan mentimun.

Cara memasak sayur-sayuran ini bisa dengan diolah sayur bening, dikukus, atau direbus. Jangan terlalu rumit memasaknya karena akan menghilangkan kandungan baik di dalam sayuran.

Baca Juga: Resep Tumis Daging Cabai Hijau untuk Menu Harian yang Lezat dan Pedas, Dijamin Bikin Ketagihan

Oatmeal

Menu sarapan favorit orang-orang yang sedang diet ini terbuat dari gandung utuh dan kaya akan serat. Konsumsi makanan tinggi serat akan mengurangi risiko naiknya asam lambung.

Bahan makanan sejenis yang mirip dengan oatmeal adalah roti gandum dan nasi gandum.

Buah-buahan Non-sitrus

Jangan konsumsi buah-buahan dengan kadar asam tinggi seperti jeruk, nanas, dan tomat. Kamu lebih baik makan buah-buahan seperti melon, pisang, pepaya, buah pir, dan lainnya yang cenderung tidak memicu naiknya asam lambung.

Daging dan Makanan Laut Tanpa Lemak

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah