Resep Batagor Tahu Tanpa Ikan, Cemilan Sederhana Murah Meriah ala Jajanan SD

- 10 Agustus 2022, 18:39 WIB
resep batagor tahu tanpa ikan, cemilan murah meriah ala jajanan sd
resep batagor tahu tanpa ikan, cemilan murah meriah ala jajanan sd /Instagram @angela_hapsari

6. Untuk bumbu kacang, rebus cabai merah dan ubi merah hingga empuk. Kemudian haluskan cabai merah, ubi merah, kacang tanah yang sudah disangrai, dan bawang putih secara terpisah dengan blender atau chopper.

7. Tumis bawang putih dan cabai halus hingga wangi, kemudian masukkan kacang halus, aduk rata. Lalu tuang sedikit air dan lanjut masak hingga air mendidih.

8. Masukkan ubi halus, kemudian aduk rata dan tambahkan saus tomat, garam, gula pasir, dan kaldu bubuk. Aduk hingga bumbu tercampur rata.

9. Cicipi bumbu kacang dan koreksi rasa. Tambahkan bahan yang dirasa kurang.

10. Larutkan tepung beras dengan sedikit air. Kemudian masukkan larutan tepung beras ke dalam bumbu kacang. Aduk rata.

11. Lanjut masak hingga bumbu kacang kental dan matang.

12. Jika sudah matang, batagor tahu siap disajikan dan disantap bersama dengan bumbu kacang.***

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: Instagram @angela_hapsari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah