Apa Itu Sarkoma, Kanker yang Diidap Alice Norin? Berikut Pengertian, Gejala, dan Pengobatannya

- 16 Februari 2024, 18:06 WIB
Mengenal sarkoma, kanker yang diidap Alice Norin
Mengenal sarkoma, kanker yang diidap Alice Norin /Instagram @alicenorin.

Baca Juga: Novel Tere Liye Teruslah Bodoh Jangan Pintar Ramai Dibincangkan Saat Pemilu, Begini Sinopsis Cerita Lengkapnya

Penyebab Sarkoma

1. Faktor resiko lain, seperti usia di atas 50 tahun dan punya riwayat keluarga dengan sarkoma.

2. Terkena paparan radiasi, seperti yang digunakan dalam pengobatan kanker dapat meningkatkan resiko terkena sarkoma.

3. Infeksi virus tertentu, seperti virus Epstein-Barr dan virus hepatitis B.

4. Terkena paparan bahan kimia tertentu seperti asbestos dapat meningkat resiko terkena sarkoma.

Baca Juga: Apa itu Azoospremia Penyakit yang Diidap Park Min Hwan di Drakor Marry My Husband, Benarkah Sulit Punya Anak?

Pengobatan Sarkoma

Pengobatan sarkoma dilakukan dengan kombinasi antara kemoterapi, terapi radiasi, dan pembedahan. 

Tindakan operasi adalah pengobatan utama untuk sarkoma. Ketika operasi dilakukan, biasanya digunakan untuk mengangkat tumor dan jaringan sehat di sekitarnya. 

Kemoterapi dan terapi radiasi dilakukan untuk membunuh sel-sel kanker yang tersisa setelah tindakan operasi dijalankan.

Sarkoma memang termasuk penyakit ganas, namun deteksi dini dapat membantu mempercepat tindakan dan pemulihan. ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x