Cara Kurangi Overthinking dengan Gratitude Journal

- 20 September 2023, 20:44 WIB
Ilustrasi - Cara Kurangi Overthinking dengan Gratitude Journal
Ilustrasi - Cara Kurangi Overthinking dengan Gratitude Journal /Pixabay/6689062

Emosi negatif harus diakui dan diungkapkan kepada orang lain agar overthinking tidak terpuruk. Salah satu solusinya yang lain mencegah overthinking diantaranya menjadi open minded.

Ungkapkan saja semua perasaan negatif pada orang lain atau bisa juga lewat gratitude journal.

Baca Juga: SUPER GEMES! Sulap Botol Bekas AQUA dan Sendok Plastik Jadi Lampu Tidur Hias, Bikin Kamar Jadi Lebih Kece!

2. Aware Terhadap Diri Sendiri

Lebih peduli untuk setiap kebutuhan emosi juga menjadi jalan lainnya untuk mengurangi overthinking. Lebih peduli dan terbuka saat gratitude journal pada diri sendiri lebih berdampak untuk mengurangi overthinking.

Lebih terbuka untuk setiap apa yang dirasakan diri sendiri pada satu hari ini bisa membuat perasaan nyaman muncul untuk menyingkirkan rasa overthinking. Tidak semua yang muncul itu buruk dan membuat diri sendiri lebih overthinking.

Biasakan diri sendiri untuk peduli pada sesuatu hal kecil yang membuat bahagia juga memunculkan rasa nyaman untuk tidak muncul rasa overthinking yang berlebihan.

Baca Juga: Yuk Kenali Anhedonia, Istilah Baru untuk Generasi Gen Z yang Sulit Bahagia

3. Apresiasi Diri

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah