Dosakah Istri Menolak Ajakan Suami Berhubungan saat Adzan Berkumandang? Ini Jawaban Ustadz Khalid Basalamah

- 9 Agustus 2021, 00:29 WIB
Ustad Khalid Basalamah menjelaskan tentang keutamaan malam lailatul qadar dan kapan datangnya/Youtube Khalid Basalamah Official
Ustad Khalid Basalamah menjelaskan tentang keutamaan malam lailatul qadar dan kapan datangnya/Youtube Khalid Basalamah Official /

 

SUKOHARJOUPDATE - Hubungan intim suami istri di dalam Islam disebut jimak. Bahkan hubungan badan bagi suami-istri bisa bernilai pahala. Dan istri akan bedosa bila menolak ajakan sang suami untuk berhubungan.

Lantas bagimana bila sang suami mengingkan hubungan badan dengan sang istri dikala Adzan berkumandang. Berdosakah bila sang istri menolak hubungan saat suami menginginkannya.

Seperti dikutip sukoharjo.pikiran-rakyat.com dari matrasukabumi.pikiran-rakyat.com berjudul "Suami Ngajak Hubungan Badan di Waktu Adzan, Sholat Dulu atau itu Dulu? Begini Kata Ustadz Khalid Basalamah", hal itu pernah ditanyakan Ikhwan pada Penceramah Indonesia Ustadz Khalid Basalamah.

Baca Juga: Cari Tahu Mekanisme Pencairan Bansos Plus Beras 10 Kg Bulog, Cek Disini

Ikhwan mengatakan pada Ustadz Baslamah bila dirinya pernah menolak ajakan untuk berhubungan suami-istri saat adzan berkumandang. Sedangkan kala itu suaminya terus memintannya karena sangat menginginkannya.

"Suami saya pernah mengajak berhubungan badan di waktu adzan berkumandang, tapi saya membantah dan menolak ajakannya, dan saya menyarankan melaksanakannya seusai sholat, tapi ia bersikukuh menginginkannya," ujar Ustadz Khalid Basalamah membacakan kronologi.

Yang menjadi permasalahannya adalah, sang istri takut menjadi seorang yang durhaka dan menjadi hamba yang lalai.

Baca Juga: Terpuruk Dihantam Pandemi, Kemnaker Beri Bantuan TKM Pada 4 Kelompok PKL di Solo

"Jika saya menolak apakah saya termasuk istri yang durhaka? Jika saya menerima apakah saya termasuk hamba yang lalai?," ucap Ustadz Khalid Basalamah.

"Seharusnya suaminya paham ya, masa disuruh nunggu sampai habis sholat saja tidak bisa sabar," jawab Ustadz Khalid Basalamah.

Halaman:

Editor: Triyanto

Sumber: Mantrasukabumi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x