Resep Opor Ayam Kutai Rasa Gurih Maknyus, Dagingnya Empuk Bikin Ketagihan

- 12 Juli 2022, 10:57 WIB
Resep opor ayam Kutai khas Kalimantan Timur
Resep opor ayam Kutai khas Kalimantan Timur /Instagram @susie.agung

Baca Juga: Resep Pastel Pisang Super Gampang, Cemilan yang Renyah di Luar dan Lembut di Dalam

Bumbu Halus:

10 butir atau 100 gr bawang merah, cincang kasar
5 siung atau 15 gr bawang putih, cincang kasar
5 buah kemiri, cincang kasar
2 cm atau 10 gr jahe
3 cm atau 9 gr kunyit (bisa juga diganti kunyit bubuk 2 sdt)
1 sdt ketumbar bubuk
1/2 sdt jintan bubuk
1 sdt gula pasir atau sesuai selera
1,5 sdt garam atau sesuai selera

Baca Juga: Resep Bakso Tahu Ekonomis, Rasanya Enak dan Sehat  

Cara Membuat:

1. Siapkan ayam dan potong-potong sesuai selera. Namun, disarankan untuk memotong ayam dengan ukuran kecil-kecil agar cepat matang saat dimasak).

2. Cuci sampai bersih, sisihkan lebih dulu.

3. Sangrai kelapa parut di wajan dengan api kecil hingga sedang agar tidak cepat gosong.

4. Aduk terus-menerus hingga kelapa parut menjadi kering dan berrubah warna kuning keemasan.

5. Jika sudah berwarna demikian, segera angkat dari kompor.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube Kavari Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah