Resep Bakso Tanpa Blender atau Mesin Giling, Dijamin Tetap Kenyal

- 10 Juli 2022, 09:32 WIB
Resep bakso kenyal dan kres, bikinnya tanpa pakai blender
Resep bakso kenyal dan kres, bikinnya tanpa pakai blender /YouTube Emma Masak

BERITASUKOHARJO.com - Daging sapi, ayam, dan kambing melimpah di kulkas, mau bikin bakso tapi tidak punya blender dan mesin giling? Tak perlu khawatir, kamu bisa membuat bakso tanpa blender atau mesin giling.

Di sini, kami akan membagikan resep bakso tanpa blender atau mesin giling yang bisa kamu coba di rumah.

Resep bakso tanpa blender atau mesin giling ini rasanya tetap enak dan dijamin tetap kenyal seperti bakso yang menggunakan blender atau mesin giling.

Tunggu apa lagi, BeritaSukoharjo.com telah merangkum resepnya dari kanal YouTube MASTERBAKSO mawar berikut ini.

Baca Juga: Resep Krengsengan Daging Sapi Spesial Idul Adha Khas Jawa Timur, Nikmatnya Dijamin Ketagihan!

Bahan:

500 gr dada ayam fillet
100 gr tepung tapioka
50 gr bawang putih
1,5 sdt lada bubuk
1 sdm garam kasar
1 sdt micin
2 bungkus penyedap rasa sapi
1 butir telur
100 gr es batu (bisa menyesuaikan)

Cara membuatnya:

Pertama, siapkan semua bahannya.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube MASTERBAKSO mawar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x