5 Makanan dan Minuman Penyebab Diabetes, Wajib Diwaspadai

- 28 April 2022, 10:56 WIB
Ilustrasi diabetes.
Ilustrasi diabetes. /Pexels/Nataliya Vaitkevich

BERITASUKOHARJO.com – Diabetes merupakan suatu penyakit yang disebabkan oleh naiknya kadar gula darah dalam tubuh. Penyakit ini termasuk penyakit kronis yang bisa terjadi pada anak-anak sampai orang dewasa.

Salah satu faktor yang menyebabkan penyakit diabetes adalah faktor makanan dan minuman yang kita konsumsi.

Banyak makanan dan minuman yang dapat menyebabkan penyakit diabetes. Kita mengetahui secara umum jika makanan atau minuman yang manis dapat menyebabkan diabetes.

Baca Juga: Resep Opor Ayam Enak untuk Sajian Hari Raya

Kita harus membatasi penggunaan gula setiap harinya, karena lebih baik tidak mengonsumsi gula lebih dari empat sendok dalam satu hari. Namun sebenarnya penyebabnya tidak hanya mengacu pada makanan dan minuman yang manis saja. 

Kadar gula dalam darah bisa naik ketika kita makan dengan berlebihan, makanan jenis lain pun jika dikonsumsi dengan berlebihan maka bisa menjadi penyebab diabetes.

Untuk itu penting menjaga asupan makanan yang kita konsumsi setiap harinya. Ada makanan dan minuman yang sangat berperan besar yang menjadi penyebab diabetes. Makanan itu harus dikurangi atau dihindari.

Baca Juga: Miyeon (G) I-DLE Debut Solo Lewat MV Drive

Tidak hanya dari segi makanan atau minuman saja, untuk menjaga kadar gula darah dalam tubuh kita tetap stabil kita juga harus rutin berolahraga dan menerapkan gaya hidup sehat.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x