Idul Adha Telah Berlalu, Adakah yang Sempat Memperjual Belikan Daging Kurban? Ini Hukumnya

- 30 Juni 2023, 22:14 WIB
Hukum Larangan Menjual Daging Kurban
Hukum Larangan Menjual Daging Kurban /tangkapan layar/Instagram @askarkauny

2. Tidak Boleh Mengupah Tukang Jagal dengan Hasil Kurban.

Ketika tukang jagal memotong sapi, maka Anda tak bisa mengatakan bahwa bagian kepalanya bisa dibawa pulang sebagai upah.

Hal itu bisa diartikan bahwa Anda mengupahi tukang jagal dengan hasil kurban yang ada. 

Sudah selayaknya jika upah tukang jagal diambil dari uang saku pribadi.

Tukang jagal bisa diberi bagian hasil dari kurban jika dia memang berhak karena memang miskin atau tidak mampu. 

***

 

 

 

Halaman:

Editor: Syahyurli Ainnur Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah