Punya Tepung Ketan dan Gula Merah? Yuk Sulap Kedua Bahan Ini Jadi Cemilan Gemblong, Dijamin Lembut dan Kenyal

- 17 November 2022, 07:00 WIB
Olahan tepung ketan dan gula merah jadi cemilan gemblong yang lembut dan kenyal
Olahan tepung ketan dan gula merah jadi cemilan gemblong yang lembut dan kenyal /YouTube Ryanares kitchen

180 ml santan hangat

Bahan gula:

90 gram gula pasir

100 gram gula merah

100 ml air

Baca Juga: Sering Dinyanyikan di Acara Pernikahan, Ini Lirik Lagu Nothing’s Going Change My Love for You - Westlife

Berikut cara membuat cemilan gemblong:

1. Siapkan sebuah wadah, lalu masukkan 250 gram tepung ketan, ½ sdt garam, 150 gram kelapa yang sudah diparut.

2. Tuang 200 ml santan hangat secara bertahap, lalu aduk-aduk tepung ketan, kelapa, dan bahan lainnya sampai tercampur rata dengan santan.

3. Setelah itu, sisakan santan sebanyak 7 sdm, lalu sisihkan ke dalam wadah.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Ryanares kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x