Resep Sambal Roa, Super Simple, Cocok Dimakan dengan Nasi Hangat, Dijamin Jadi Lahap Makan

- 3 Agustus 2022, 12:36 WIB
Resep Sambal Roa
Resep Sambal Roa /YouTube Ceceromed Kitchen

BERITASUKOHARJO.com - Sambal roa adalah salah satu sambal yang berasal dari kota Manado. Sambal roa ini termasuk sambal yang banyak peminatnya.

Sambal roa yang terbuat dari ikan kering asap yang dihaluskan kemudian dicampur dengan cabe rawit, bawang merah dan bumbu lainnya.

Sambal roa ini sangat cocok dimakan dengan nasi hangat yang dijamin bakalan bikin kamu jadi lahap makan, apalagi yang pencinta pedas.

Sambal roa yang super simple ini bisa kamu buat sendiri di rumah dengan resep yang super simple dan bisa hemat waktu.

Baca Juga: Resep Cemilan Martabak Telur Kuah Mesir, Dijamin Enak dan Bikin Ketagihan

Penasaran bagaimana resep lengkapnya? Berokut ini BeritaSukoharjo.com sudah merangkumnya dari kanal YouTube Ceceromed kitchen.

Bahan:

1 kg ikan roa asap kering
1 liter minyak goreng
500 gr campuran cabe ijo keriting, cabe ijo besar, dan cabe rawit ijo
200 gr cabe rawit merah
3 batang sereh
15 lembar daun jeruk
270 gr bawang merah
70 gr bawang putih
2,5 sdm garam
2,5 sdm gula pasir
½ sdm kaldu bubuk

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x