Resep Jengkol Teri Balado, Enak dan Gak Bikin Mulut Bau, Ini Rahasia Memasaknya

- 29 Juli 2022, 11:36 WIB
Resep jengkol teri balado anti bau
Resep jengkol teri balado anti bau /Instagram @agustialidya88.

3. Selanjutnya, rebus jengkol pertama kali dengan air dan kopi hitam bubuk sampai setengah matang.

Baca Juga: Rahasia Jitu Tempe Tahu Bacem Lebih Gurih dan Anti Hancur, Simak Resep Berikut, Rasa Super Enak!

4. Kupas kulit ari jengkol, kemudian cuci sampai bersih.

5. Rebus jengkol lagi untuk kedua kalinya dengan daun salam, daun jeruk, daun kunyit, serai, dan segenggam beras sampai jengkol empuk.

6. Cuci bersih kembali jengkol, lalu geprek. Sisihkan, siap untuk dimasak.

7. Siapkan wajan dan panaskan minyak, goreng teri nasi hingga matang, sisihkan.

8. Goreng jengkol sebentar, lalu sishkan juga.

Baca Juga: Resep Tumis Tahu Kemangi, Ide Menu Makan Sehari-hari yang Mudah Dibuat Pemula

9. Panaskan lagi minyak goreng, kemudian tumis bumbu ulek kasar hingga aromanya harum.

10. Tambahkan garam, gula pasir, dan kaldu jamur. Aduk hingga rata.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @agustialidya88


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah