Rahasia Cara Menghilangkan Bau Jengkol, Jadi Empuk, Wangi Rempah, dan Dijamin Berhasil!

- 28 Juli 2022, 14:07 WIB
Jengkol bisa awet berbulan-bulan dengan cara berikut
Jengkol bisa awet berbulan-bulan dengan cara berikut /Andry Hariana/Pixabay

BERITASUKOHARJO.com - Anda penggemar berat jengkol? Tapi risih dan tidak percaya diri setelah mengkonsumsinya karena aroma mulut yang tak sedap?

Jangan khawatir, lewat artikel ini kami punya solusinya. Dijamin setelah mempraktekkan tips atau caranya Anda akan bebas mengkonsumsi jengkol sesuai keinginan Anda.

Perlu Anda ketahui, bahwa tips yang kami bagikan tentang cara menghilangkan bau jengkol ini nantinya tidak akan merubah citarasa jengkolnya, meski telah diolah dalam berbagai hidangan masakan.

Jika Anda penasaran dengan caranya, simak dan ikuti terus pembahasannya dalam artikel ini.

Untuk menjawab rasa keingintahuan Anda tentang tips dan trik menghilangkan bau jengkol, BeritaSukoharjo.com telah merangkum caranya, yang dikutip dari kanal YouTube Wanva Family, dan membagikannya kembali untuk Anda.

Baca Juga: Rahasia Cara Menyimpan Tahu Tempe Agar Awet Berbulan-bulan!

Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

1. Rendam jengkol semalam, fungsinya selain dapat mengurangi bau juga akan membuat jengkol lebih merekah sehingga ketika direbus akan lebih cepat empuk.

2. Siapkan panci berisi air, masukkan jengkol, lalu tuangkan 2-3 sendok makan bubuk kopi hitam, makin banyak makin bagus, tergantung jumlah jengkolnya.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: YouTube Wanva Family


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah