Resep Dendeng Balado, Enaknya Bikin Nagih

- 13 Juli 2022, 23:22 WIB
Resep dendeng balado
Resep dendeng balado /YouTube Feby Weenchai.

12. Ulek cabe merah keriting, bawang merah, bawang putih, dan sedikit garam. Ulek hingga semuanya tercampur merata, ya.

13. Setelah semua bumbunya halus, tumis bumbu halus tersebut menggunakan minyak bekas menggoreng daging tadi agar aromanya lebih enak.

Tumis bumbu hingga harum, lalu, masukkan air asam Jawa, garam dan kaldu bubuk sapi. Asam Jawa adalah salah satu bumbu yang wajib dipakai saat membuat dendeng balado ini. Sehingga membuat dendeng balado menjadi lebih enak, lebih segar.

Baca Juga: Resep Roti Kopi, Cemilan Mewah dengan Bahan Sederhana

14. Setelah itu, aduk-aduk hingga semuanya tercampur merata, ya. Kemudian, masukkan daging yang sudah digoreng tadi, ya.

15. Aduk-aduk hingga merata dan matang. Jika sudah matang, angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

Nah, dendeng balado ini rasanya sangat enak dan pedas juga. Kamu wajib cobain resepnya. Selamat mencoba, ya, teman-teman. ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube Feby Weenchai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah