5 Manfaat Kesehatan Puasa di Bulan Suci Ramadhan bagi Tubuh, Simak Jangan Sampai Menyesal

- 24 Maret 2023, 16:43 WIB
Ilustrasi - 5 Manfaat Kesehatan Puasa di Bulan Suci Ramadhan Bagi Tubuh, Simak Jangan Sampai Menyesal
Ilustrasi - 5 Manfaat Kesehatan Puasa di Bulan Suci Ramadhan Bagi Tubuh, Simak Jangan Sampai Menyesal /Freepik/Freepik/

Bagi seseorang yang memiliki riwayat penyakit diabetes, puasa juga mampu merangsang kinerja insulin dalam mengatur kadar gula darah.

Selain itu, beberapa riset juga menunjukan puasa dapat mencegah resistensi insulin dan menjaga kadar gula darah.

Baca Juga: Info dari Kemenag Jadwal Imsak dan Buka Puasa Hari 1-30 Ramadhan 1444 H di Daerah Kabupaten Kudus

3. Meningkatkan Kesehatan Jantung

Siapa sangka, dengan beribadah puasa kamu juga bisa menjaga kesehatan jantungmu. Puasa mampu meningkatkan kesehatan jantung dan menurunkan tekanan darah.

Oleh karena itu, dengan berpuasa orang-orang mampu mengurangi resiko penyakit jantung dan darah tinggi.

4. Membuang Racun dalam Tubuh

Puasa juga dapat membantu tubuh dan organ lain untuk melakukan proses detoksifikasi atau pembuangan racun dalam tubuh. Sehingga, dengan beribadah puasa kamu bisa juga menjaga tubuhmu dari racun yang ada.

Baca Juga: 2 Bungkus Nutrijell Jadi 28 Cup Dessert Menyegarkan untuk Buka Puasa, Ide Jualan Takjil Banjir Pesanan!

5. Meningkatkan Kekebelan Tubuh

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah