Panen Pahala! Baca Doa Pendek Ini untuk Amalan Puasa Sehari-hari Berdasarkan Ashra Bulan Ramadhan

- 13 Maret 2023, 10:34 WIB
Kumpulan doa-doa pendek untuk amalan puasa sehari-hari
Kumpulan doa-doa pendek untuk amalan puasa sehari-hari /Unsplash/Masjid MABA.

 وَهُوَ شَهْرٌ أَوَّلُهُ رَحْمَةٌ، وَأَوْسَطُهُ مَغْفِرَةٌ، وَآخِرُهُ عِتْقٌ مِنَ النَّارِ

Yang artinya: “Ini adalah bulan yang awalnya sebagai rahmat, tengahnya adalah pengampunan dan pada akhirnya adalah pembebasan dari neraka.”

1. Doa untuk Ashra Pertama Ramadhan

Pada sepuluh hari pertama di bulan Ramadhan dilambangkan sebagai hari rahmat atau kasih sayang dari Allah SWT. Ashra pertama jatuh pada tanggal 1 sampai tanggal 10 bulan Ramadhan pada kalender Hijriyah.

Terdapat dua versi doa untuk Ashra pertama di bulan Ramadhan. Doa pertama berbunyi:

يَا حَيُّ يَا قَيُّومُ بِرَحْمَتِكَ أَسْتَغيثُ

Artinya: “Wahai Dzat yang hidup kekal, Maha kekal, aku memohon pertolongan-Mu melalui rahmat-Mu”.

Baca Juga: Ide Jualan Cemilan dari Olahan Kulit Pangsit ini Selalu Laris Manis dan Untung Ratusan Ribu, Ini Resepnya!

رَبِّ اغْفِرْ وَارْحَمْ وَأَنْتَ خَيْرُ الرَّاحِمِينَ

Artinya: “Wahai Tuhanku, ampuni dan kasihi aku, Engkau-lah sebaik-baiknya Zat Yang Maha Penyayang”.

Itu karena 10 hari pertama di bulan Ramadhan ini adalah hari yang penuh dengan rahmat dari Allah SWT, maka disarankan untuk memperbanyak membaca Doa dengan memohon kasih sayang dan rahmat.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x