8 Keutamaan dan Manfaat Dahsyat Puasa Syawal

- 3 Mei 2022, 16:44 WIB
Ilustrasi puasa Syawal.
Ilustrasi puasa Syawal. /Pixabay/

Dari Abu Ayyub Al Anshori, Nabi Muhammad SAW bersabda:

"Barangsiapa yang berpuasa Ramadhan, kemudian berpuasa enam hari di bulan syawal, maka dia seperti berpuasa setahun penuh" (H.R. Muslim)

Baca Juga: Lirik Lagu Fearless - LE SSERAFIM

2. Puasa Syawal Dapat Menutup Kekurangan dan Menyempurnakan Ibadah Wajib.

Seperti halnya ibadah shalat sunnah rawatib yang dapat menutupi dan menyempurnakan ibadah shalat wajib, maka puasa syawal akan menyempurnakan ibadah puasa wajib kita di bulan Ramadan.

3. Merupakan Tanda Diterimanya Amalan Puasa Ramadhan

Jika Allah SWT menerima amal ibadah seorang hambanya, maka Dia akan menunjuki pada amalan selanjutnya. Jika Allah menerima amalan puasa Ramadhan, maka Dia akan menunjukkan amalan lainnya, diantaranya puasa 6 hari di Bulan Syawal.

Sebagian ulama mengatakan bahwa pahala kebaikan adalah kebaikan yang dilakukan setelahnya. Barangsiapa beramal kebaikan, kemudian diikuti kebaikan berikutnya, maka itu sebagai tanda diterimanya amal kebaikan yang pertama.

Sementara orang yang melakukan amal keburukan setelah kebaikan, itu sebagai tanda amal tak diterima.

Baca Juga: Kenali Bahasa Cinta Kamu dan Pasangan

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Goodtastic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah