Titik Lokasi Penukaran Uang Pecahan untuk Lebaran 2023 di Surabaya dan Madura, Catat Cara dan Waktunya

- 31 Maret 2023, 17:58 WIB
Ilustrasi - Cara, lokasi, dan syarat penukaran uang pecahan untuk Lebaran di Surabaya dan Madura
Ilustrasi - Cara, lokasi, dan syarat penukaran uang pecahan untuk Lebaran di Surabaya dan Madura /Pexels/cottonbro studio

BERITASUKOHARJO.com - Bank Indonesia (BI) Jatim telah membuka kegiatan penukaran uang pecahan rupiah untuk Lebaran 2023 sejak 25 Maret 2023 sampai dengan 20 April 2023.

Titik penukaran uang pecahan rupiah untuk Lebaran itu tersebar hingga 500 titik di wilayah Surabaya dan Madura, meliputi Kantor Perwakilan BI Jatim, Perbankan Umum, BPR wilayah Surabaya dan sekitarnya serta Madura, serta kas keliling di titik jalur mudik serta rest area.

Layanan penukaran uang pecahan di setiap titik lokasi penukaran ini tidak dipungut biaya. Jika biasanya kuota penukaran per harinya adalah 1.000 penukaran, maka sejak tanggal 30 Maret 2023, kuota penukaran ditingkatkan menjadi 2.500 penukaran per hari.

Baca Juga: Cantik dan Legit! Ide Jualan Takjil Ramadhan 2023, Resep Bubur Candil Pandan Kombinasi Bubur Sumsum Super Enak

Peningkatan ini terutama disebabkan semakin tingginya animo masyarakat yang melakukan penukaran uang pecahan untuk Lebaran. Nominal pecahan uang rupiah yang disediakan oleh BI Jatim adalah Rp1.000, Rp2.000, Rp5.000, Rp10.000, dan Rp20.000.

Berikut titik lokasi dan cara penukaran pecahan uang rupiah untuk Lebaran yang telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram BI Jatim, @bank_indonesia_jatim.

1. Kantor Perwakilan BI Jatim

Beralamat di Jalan Pahlawan Surabaya. Penukaran di kantor perwakilan ini dilakukan dengan cara drive thru dan melalui aplikasi pintar.

Baca Juga: 3 Ide Menu Buka Puasa dan Sahur Bulan Ramadhan 2023, Resep Nomor 3 Cuma Butuh 5 Langkah!

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x