7 Program Mudik Gratis 2023 yang Bisa Anda Ikuti, Simak Jadwal dan Syarat untuk Mengikuti Kegiatannya

- 9 Maret 2023, 15:07 WIB
Ilustrasi program mudik gratis 2023
Ilustrasi program mudik gratis 2023 /Pexels.com/@dennizfutalan

Terkait syarat-syaratnya sendiri adalah:

1. Peserta mendaftarkan diri melalui website resmi Mudik Gratis Kementerian Perhubungan atau bisa langsung klik link ini mudikgratis.dephub.go.id

2. Para peserta diwajibkan sudah vaksin booster.

3. Satu peserta harus memiliki KTP, Kartu Keluarga, dan SIM C.

4. Peserta wajib melakukan verifikasi ke posko sesuai dengan waktu verifikasi yang dipilih saat

peserta mendaftar.

5. Motor memiliki kapasitas mesin maksimal 200 cc.

6. Peserta yang hanya mendaftarkan sepeda motor diwajibkan memiliki atau menunjukkan bukti mudik moda transportasi lainnya.

7. Sepeda motor diserahkan H-1 sebelum tanggal keberangkatan dari sepeda motor sendiri.

8. Tidak diizinkan untuk menitipkan helm dan juga kaca spion.

Halaman:

Editor: Fauzia Assilmy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x