Link Mudik Gratis 2023 Kemenhub, Simak Jadwal, Syarat dan Ketentuan Serta Rute-rutenya

- 9 Maret 2023, 12:42 WIB
Link mudik gratis 2023 Kemenhub
Link mudik gratis 2023 Kemenhub /motis.djka.dephub.go.id

BERITASUKOHARJO.com – Berikut ini adalah informasi link mudik gratis 2023 Kemenhub yang wajib Anda ketahui bila ingin pulang kampung tanpa biaya saat Lebaran tiba dan berkumpul bersama keluarga.

Akhir-akhir ini warga Indonesia mendapatkan kabar gembira dari pemerintah terkait mudik Lebaran 2023. Kabar gembira tersebut adalah hadirnya program mudik gratis 2023 Kemenhub untuk seluruh warga Indonesia yang ingin berkumpul dengan keluarganya untuk Idul Fitri tahun ini.

Diketahui bahwa mudik gratis 2023 Kemenhub ini diberi nama dengan Motis 2023. Program ini ditujukan untuk bisa memberikan rasa aman dan nyaman bagi setiap warga Indonesia yang ingin mudik bersama keluarganya.

Program mudik gratis 2023 Kemenhub ini memfasilitasi setiap warga Indonesia untuk pulang kampung menggunakan kereta api dan menitipkan motornya untuk nanti diambil di tempat tujuan. Perlu diketahui bahwa setiap orang yang mendaftar program ini akan diproritaskan untuk pembelian tiket keretanya.

Baca Juga: Mulai Maret 2023 Bansos Beras, Telur, dan Ayam Disalurkan Pemerintah, Simak Ketentuan dan Syarat Penerima

Oleh karena itu, BeritaSukoharjo.com membagikan jadwal, syarat dan ketentuan, serta rute-rutenya serta link mudik gratis 2023 Kemenhub supaya Anda bisa mengikuti program istimewa ini.

1. Jadwal Mudik Gratis 2023 Kemenhub

Program pendaftaran untuk Motis 2023 ini sendiri telah dibuka oleh Kemenhub sejak 1 Maret 2023 hingga 3 Mei 2023.

Halaman:

Editor: Fauzia Assilmy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x