Ingin Jadi Vegetarian? Kenali Dulu 6 Jenis Berikut, Salah Satunya Ada yang Boleh Makan Daging lho!

- 14 Maret 2023, 20:35 WIB
Ilustrasi - 6 jenis vegetarian yang menjadi panduan wajib bagi yang ingin menjalani tren gaya hidup
Ilustrasi - 6 jenis vegetarian yang menjadi panduan wajib bagi yang ingin menjalani tren gaya hidup /Freepik/Freepik/

Baca Juga: 10 Kebiasaan Sederhana Ini Bikin Otak Cerdas, Nomor 1 Sering Malas Padahal Penting Banget!

2. Lacto Vegetarian

Sesuai namanya, kata ‘lacto’ yang bermakna susu. Aliran ini hanya memperbolehkan untuk mengkonsumsi olahan susu di samping memakan bahan non-hewani (sayur, buah, dan biji-bijian).

3. Ovo Vegetarian

Berbeda dengan 2 jenis vegetarian sebelumnya, aliran ini memperbolehkan untuk mengkonsumsi telur dan olahannya.

Beberapa contoh makanan yang boleh dikonsumsi pada aliran ovo vegetarian adalah omelet dan kue panggang tanpa dairy product (olahan susu).

Baca Juga: Ide Takjil Terfavorit Ramadhan 2023, Es Cendol Nangka, Dijamin Jika Dijual Untung Melimpah

4. Flexitarian

Gaya hidup flexitarian paling banyak dilakukan oleh orang-orang karena lebih fleksibel. Hal ini tercantum dari namanya, ‘flexi’.

Jenis vegetarian ini bisa disebut semi-vegetarian. Aliran tersebut lebih menekankan frekuensi konsumsi nabati lebih banyak daripada hewani.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah