Resep Telur Dadar Krispi yang Super Garing beserta Tips Membuatnya, Dijamin Anti Gagal

- 12 Juli 2022, 21:26 WIB
telur dadar krispi yang garing
telur dadar krispi yang garing /tangkapan layar youtube.com/Hobby Makan/youtube.com/Hobby Makan

Untuk menggoreng telur dadar krispi ini butuh api yang besar agar bisa menghasilkan tekstur yang garing, dan saat menuangkan telur ke minyak panas, putar-putar telur sebentar agar terbentuk krispi.

Baca Juga: Resep Gepuk Empal Daging Sapi, Rasa Enak dan Pastinya Empuk

Alasan lain harus menggunakan api besar saat menggoreng telur dadar krispi adalah agar minyak tidak banyak terserap ke dalam telur.

Jika kamu ingin telur dadar krispi ini lebih garing, kamu bisa menggoreng telur krispi ini lebih lama. Semakin lama digoreng, telur krispi akan semakin garing.

Telur dadar krispi ini akan nikmat sekali disantap dengan nasi hangat. Kamu bisa juga menambahkan sambal atau saus sambal agar makan lebih lahap.***

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Hobby Makan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah