ULALA, Resep Iga Bakar Kecap Rasa Bikin Kalap, Lezat Empuk Nagih, Kalau Bisa Bikin Sendiri kenapa Harus Beli

- 1 September 2023, 19:20 WIB
Resep iga bakar kecap yang lezat, empuk, dan nagih.
Resep iga bakar kecap yang lezat, empuk, dan nagih. /Akun Instagram @andinskitchen

Baca Juga: Modal 500 Gram Daging Ayam Dapat 39 Buah Dimsum Enak untuk Ide Jualan Cemilan di Sekolah, Intip Resep Ini!

7. Langkah membuat sambal korek, yang pertama haluskan cabai dan bawang putih lalu siram dengan minyak panas. Tambahkan garam dan penyedap rasa sesuai selera lalu aduk hingga tercampur rata.

8. Setelah iga matang, angkat dan pindahkan di piring saji. Siram iga bakar dengan sambal kecap dan sambal korek.

9. Terakhir, iga bakar kecap.

Itulah resep dan cara membuat iga bakar kecap. Sangat gampang kan? Selamat mencoba.***

 

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah