MAKAN YUK! 5 Rekomendasi Kuliner Sumenep yang Patut Dicoba, Rasanya Khas, Enak, dan Harga Ramah di Kantong

- 20 Mei 2023, 17:12 WIB
Masak pae, rekomendasi kuliner enak Sumenep
Masak pae, rekomendasi kuliner enak Sumenep /YouTube @INDOKU TV

Setelah menjadi pure, kentang tersebut dicetak berbentuk kotak. Biasanya masak pae dijadikan makanan pembuka atau cemilan. Makanan ini sering menjadi menu wajib di resepsi pernikahan, atau rapat-rapat tertentu.

Salah satu restoran yang menyediakan menu masak pae ini adalah restoran Amaris yang terletak di Jalan Wahid Hasyim, Sumenep.

4. Soto Sabreng

Soto sebrang, rekomendasi kuliner enak Sumenep
Soto sebrang, rekomendasi kuliner enak Sumenep YouTube @INDOKU TV

Kuliner yang satu ini sangat unik karena memakai singkong sebagai bahan olahan soto ini. Selain itu, soto ini juga menambahkan kacang hijau pada kuahnya sehingga rasanya gurih dan nikmat.

Kuliner ini disajikan dengan taburan daun bawang, seledri, dan bawang goreng. Kemudian dicampur dengan bumbu kacang, petis, dan pisang muda yang dihaluskan. Jika Anda tertarik untuk mencoba soto ini maka bisa datang ke Sarinahan Pangarangan, Sumenep.

Baca Juga: Resep Sop Tulang Sapi Andalan untuk Idul Adha, Bisa Jadi Lauk Kesukaan Keluarga, Bikinnya Mudah Gurih Sedap

5. Pentol Gape

Pentol gape, rekomendasi kuliner enak Sumenep
Pentol gape, rekomendasi kuliner enak Sumenep YouTube @INDOKU TV

Makanan ini terbuat dari ikan tongkol yang dicampur dengan tepung dan bumbu rempah. Rasanya gurih, dan rasa ikannya kuat.

Disebut pentol gape karena proses pembuatannya dengan cara memakai jepotan dari besi sehingga bentuknya gepeng, serta berbentuk lingkaran. Makanan ini populer di Sumenep sebagai makanan jajanan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x