Menu Wajib Idul Fitri 2023, Rugi Banget Kalo Gak Buat, Berikut Resep Rendang Pendamping Ketupat

- 20 April 2023, 21:22 WIB
Resep rendang pendamping ketupat buat menu wajib Idul Fitri 2023
Resep rendang pendamping ketupat buat menu wajib Idul Fitri 2023 /Instagram @dapoersikoko

2. Siapkan blender, masukkan bahan bumbu halus ke dalam blender mulai dari cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih, lengkuas, jahe kunyit, haluskan dan sisihkan.

3. Kemudian siapkan wajan panaskan minyak, lalu tumis bumbu halus, bumbu batang atau daun hingga berbau harum.

Baca Juga: CATAT! 22 Lokasi Sholat Idul Fitri 1444 H Muhammadiyah 21 April 2023 di Madiun dan Sekitarnya

4. Kemudian masukkan daging yang sudah dipotong-potong dan direbus tadi, lalu aduk-aduk bersama dengan bumbu hingga rata.

5. Kemudian masukkan santan, bumbu kering mulai dari merica bubuk, ketumbar bubuk, pala, Kapulaga putih kayu manis, dan bunga lawang.

6. Tambahkan juga garam, gula, penyedap rasa secukupnya atau sesuai selera.

Baca Juga: Inilah Lokasi Sholat Idul Fitri Muhammadiyah 1444 H Bantul Kota dan Sekitarnya, Yogyakarta

7. Masak sampai santan asat sambil diaduk-aduk, jika sudah matang angkat, lalu sajikan rendang.

8. Sajikan rendang bersama dengan ketupat maupun lontong, atau Anda bisa menikmati bersama dengan nasi hangat.

9. Hidangkan semuanya menu tadi, untuk Hari Raya Idul Fitri 2023 bersama dengan keluarga Anda.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah