SEDAP POL! Resep Sayur Asem Khas Sunda, Cocok Buat Menu Buka Puasa dan Sahur Hari ini

- 11 April 2023, 16:15 WIB
Resep sayur asem khas Sunda, sedap, menu buka puasa dan sahur hari ini
Resep sayur asem khas Sunda, sedap, menu buka puasa dan sahur hari ini /Youtube.com/@devinahermawan

6. Lalu, masukkan asam jawa yang sebelumnya sudah diseduh dengan air panas. Jangan lupa, masukkan dengan cara menyaringnya.

7. Kemudian, masukkan 100 gr gula merah, 1 sdm gula pasir, dan 1 sdm garam. Aduk sampai tercampur rata dan masak selama 15 sampai 20 menit.

Baca Juga: Sulap Mangga dan Jelly Jadi Hampers Cantik Bentuk Hati, Cocok Disantap Bersama Keluarga di Momen Lebaran 2023

8. Selanjutnya, masukkan potongan 2 buah labu siam, 9 pcs kacang panjang, 125 gr jagung putren, 1 buah jagung manis, dan daun melinjo. Aduk rata dan masak sampai matang.

9. Untuk pelengkapnya, rendam potongan ikan asin dengan air panas. Aduk rata dan keringkan.

10. Siapkan wajan dan panaskan minyak goreng, masukkan sedikit tepung terigu, lalu, masukkan ikan asin. Goreng ikan asin sampai matang.

Baca Juga: PEDAS MANTAP! Resep Kering Tempe, Cocok Buat Stok Lauk Sahur Selama Ramadhan 2023, Simpel dan Lezat

11. Sayur asem khas Sunda siap disajikan dengan nasi, ikan asin, sambal terasi, dan perkedel jagung.

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah