HASILNYA RENYAH DAN GURIH! Resep Kue Kuping Gajah Legendaris Untuk Isian Toples Lebaran Favorit Keluarga

- 1 April 2023, 16:11 WIB
Resep kuping sajah leendaris yang gurih renyah untuk isian toples Lebaran
Resep kuping sajah leendaris yang gurih renyah untuk isian toples Lebaran /YouTube Bagja Vlog

BERITASUKOHARJO.com – Siapa yang tak kenal dengan kuping gajah, kue legendaris yang satu ini sudah menjadi salah satu cemilan favorit keluarga Indonesia.

Bentuknya yang bulat dan lebar itu sekilas mirip seperti kuping gajah, sehingga dinamai sebagai berikut.

Kuping gajah biasanya terdiri dari varian rasa cokelat, moca, dan vanila. Hal tersebut terlihat dari tampilannya yang unik seperti garis-garis coklat dan putih yang melingkar.

Baca Juga: Resep Takjil Buka Puasa, Begini Cara Membuat Bolu Kukus Pandan Vla Santan yang Lembut dan Creamy

Kerenyahan serta rasa gurihnya menjadikan kue kuping gajah ramai disajikan sebagai hidangan pada saat hari raya, khususnya untuk isian toples Lebaran.

Untuk resep pembuatan kue kuping gajah legendaris ini juga cukup mudah, yang tentunya Anda bisa simak selengkapnya pada artikel ini.

Telah dilansir BeritaSukoharjo.com melalui kanal YouTube Bagja Vlog, berikut resep kue kuping gajah legendaris yang renyah dan gurih untuk isian toples Lebaran.

Baca Juga: Wow, Modal 270 Gram Tepung Jadi 2 Toples Penuh! Cara Mudah Membuat Kue Kering Kelapa Kekinian, Enak Banget!

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x