Doyan Kulit Ayam Goreng? Bikin Pakai Resep Ini Aja, Bisa Krispi Sampai Lebaran!

- 28 Maret 2023, 15:12 WIB
Resep kulit ayam goreng
Resep kulit ayam goreng /YouTube Willgoz Kitchen/

10. Masukkan bahan-bahan sambal seperti 50 gram cabe merah rawit, 50 gram cabe ijo rawit, setengah blok terasi, 10 bawang merah, dan 5 bawang putih.

Baca Juga: Warga Kota Kediri Merapat! Ini Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru Lebaran 2023 Lewat Perbankan

Goreng sampai agak matang atau setengah matang, bebas saja sesuai selera masing-masing.

11. Kalau sudah matang, angkat, dan tiriskan. Sekarang, haluskan dulu bahan-bahan sambal yang tadi sudah digoreng.

12. Tambahkan 50 ml minyak goreng, satu sendok teh micin, satu sendok teh garam, dan dua sendok teh gula. Ulek sampai tercampur merata.

13. Selanjutnya, panaskan minyak goreng secukupnya di wajan menggunakan api sedang.

14. Kalau minyaknya sudah panas, ambil kulit ayamnya. Kalau kulitnya masih sedikit basah-basah tidak apa-apa, lebarkan saja sedikit kemudian taruh ke tepung.

Lalu, lumuri kulit ayamnya dengan tepung sambil dipijit-pijit dan diremas-remas, biar agak keriting-keriting.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Bintik Hitam pada Mukena Putih, Pakai 2 Bahan Ini Saja Auto Baru Lagi!

Pastikan semua permukaan kulit ayamnya itu terkena atau terlumuri tepung.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x