Terfavorit saat Lebaran! Kue Kering Chocolate Butter Cookies Super Renyah, Modal 1 Kuning Telur Jadi Setoples!

- 28 Februari 2023, 19:56 WIB
Resep chocolate butter cookies super renyah,  modal 1 kuning telur sudah jadi kue kering Lebaran yang enak!
Resep chocolate butter cookies super renyah, modal 1 kuning telur sudah jadi kue kering Lebaran yang enak! /YouTube Cooking with Hel/

Baca Juga: Inilah 7 Manfaat Dibalik Olahraga di Pagi Hari untuk Kesehatan, Nomor 3 Sering Disepelekan

5. Setelah adonan setengah kalis, lanjut uleni adonan menggunakan tangan hingga adonan tercampur rata dan kalis.

6. Selanjutnya, masukkan adonan ke dalam piping bag atau plastik segitiga dan gunakan spuit nomor 864 atau bebas.

7. Kemudian, siapkan loyang datar, lalu cetak atau keluarkan adonan hingga membentuk adonan memanjang (ukuran 5 cm atau bebas), lakukan hingga selesai.

8. Setelah selesai, masukkan loyang ke dalam oven yang sebelumnya sudah dipanaskan, panggang adonan selama 25 menit dengan suhu 125 derajat celcius.

Baca Juga: Jadi Primadona Saat Bulan Ramadhan, Ternyata Begini Khasiat Istimewa Kolang-kaling Bagi Kesehatan!

9. Setelah 25 menit atau setelah kue kering matang, keluarkan loyang dari oven dan biarkan dingin.

10. Sambil menunggu kue dingin, siapkan dark cooking chocolate 150 gr, kemudian potong kecil-kecil, lalu masukkan ke dalam mangkuk.

11. Selanjutnya, taruh mangkuk berisi coklat di atas air mendidih (tim) dan tunggu hingga meleleh.

12. Setelah meleleh, biarkan coklat di dalam panci agar suhu coklat terjaga dan tidak beku kembali.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x