Resep Gulai Ekor Tenggiri Tanpa Santan, Pedas, Gurih, Tambah Bahan Ini Enaknya Makin Nampol, Wajib Coba!

- 24 Februari 2023, 19:08 WIB
Resep gulai ekor tenggiri tanpa santan, pedas, dan gurih
Resep gulai ekor tenggiri tanpa santan, pedas, dan gurih /Instagram @yulichia88

BERITASUKOHARJO.com – Kata siapa nih ibu-ibu kalau ekor ikan adalah bagian paling sulit diolah? Mungkin ibu-ibu belum coba resep gulai ekor tenggiri tanpa santan yang satu ini.

Proses mengolah masakan gulai ekor tenggiri tanpa santan tidak sulit, selama langkah demi langkah pembuatan dilakukan dengan tepat.

Sebuah resep gulai ekor tenggiri ini memiliki cita rasa dominan pedas dan gurih. Meski begitu, untuk tingkat kepedasannya masih bisa disesuaikan.

Salah satu kunci kelezatan resep gulai ekor tenggiri ada di satu bahan utama yang bikin rasanya makin nampol dan wajib banget dicoba.

Baca Juga: Cantik dan Manis! Begini Resep Nagasari Mirip Bunga, Cemilan ini Bisa Jadi Ide Jualan Takjil Saat Bulan Puasa

Gulai ekor tenggiri ini menggunakan belimbing wuluh untuk menghadirkan rasa asam yang dipadu dengan bumbu rempah lainnya membuat sajian ikan tanpa santan ini bikin susah move on.

Penasaran mau tau bagaimana resep gulai ekor tenggiri? Dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari Instagram @yulichia88, berikut bahan dan cara membuat gulai ekor tenggiri yang bisa kamu ikuti di rumah.

Bahan-Bahan yang Harus Disediakan:

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x