Resep Sup Ikan Merah, Rasanya Enak dan Segar, Cocok Disantap Saat Musim Hujan

- 20 Februari 2023, 16:28 WIB
Resep sup ikan merah enak dan segar buat musim hujan
Resep sup ikan merah enak dan segar buat musim hujan /Instagram @didapuryana

BERITASUKOHARJO.com - Sajian sup adalah makanan berkuah yang berasal dari kaldu berbagai olahan makanan pokok, seperti ayam atau daging. Sup dimasak dengan bumbu-bumbu dan bahan lainnya yang membuat rasanya semakin enak dan segar.

Saat musim hujan, kamu pasti ingin makan sesuatu yang bisa menghangatkan tubuh. Makanan yang hangat dan berkuah cocok untuk ide menu makanan musim hujan. Contohnya adalah sup.

Dengan mengolah resep sup di musim hujan bisa jadi rekomendasi menu makanan untuk kamu masak. Cara buatnya cukup mudah dan tidak memakan waktu yang lama. Rasanya juga segar dan kuahnya yang hangat cocok untuk menghangatkan tubuh saat musim hujan.

Sup bisa kamu olah dari berbagai bahan pokok, seperti daging, ayam, jamur, tahu atau sayur-sayuran. Jika kamu bosan dengan menu tersebut, kamu bisa mengolah resep sup ikan merah. Dijamin rasa sup ikan merah enak dan segar.

Baca Juga: Cari Resep Ide Jualan Murah-Meriah? Siomay Ayam Ini Solusinya, Bahan Ekonomis Rasa Premium!

Ikan merah memiliki banyak manfaat, seperti sumber vitamin A, sebagai antibodi tubuh, mencegah terjadinya tulang keropos dan berfungsi untuk mengontrol berat badan.

Supaya bisa menemani musim hujan, yuk masak sup ikan merah. Supaya rasanya enak dan segar, kamu bisa ikuti dan baca resep membuat sup ikan merah di artikel ini.

Dilansir oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @didapuryana, merangkum resep sup ikan merah yang rasanya segar dan manis.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x