Resep Cemilan dari Ubi Jalar yang Unik dan Kekinian, Cuma Diaduk-aduk Jadi Kue Enak, Praktis dan Anti Gagal!

- 22 Februari 2023, 19:57 WIB
Resep cemilan kue unik dan kekinian dari ubi jalar anti gagal
Resep cemilan kue unik dan kekinian dari ubi jalar anti gagal /YouTube Dapur Lielis

2. Masukkan ubi yang sudah diparut ke dalam loyang yang sudah dialasi dengan daun pisang.

3. Kemudian kukus ubi selama 10 menit sampai setengah matang.

4. Lanjut masukkan 120 gr tepung beras dan 120 gr tapioka, dan 150 gr gula pasir.

Baca Juga: Pakai Skincare Tetap Tidak Glowing? 6 Makanan Ini Wajib Kamu Konsumsi

5. Selanjutnya, tambahkan juga ¼ sdt garam dan 1 bungkus vanili bubuk.

6. Setelah semua bahan dimasukkan, aduk-aduk hingga tercampur merata.

7. Masukkan 500 ml santan dari dua bungkus santan instan yang dicampur air.

8. Aduk rata seluruh adonan, masukkan santan setengahnya dahulu.

Baca Juga: Resep Kue Simpel Tanpa Coklat Batang dan Tepung, Bahan Ekonomis Cocok Isi Toples Lebaran

9. Jika sudah rata, masukkan sisa santan seluruhnya, aduk kembali hingga rata.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah