Resep dan Tips Menyimpan Pastel di Freezer agar Tahan Lama, Cocok Jadi Cemilan Frozen Food saat Bulan Puasa

- 20 Februari 2023, 19:46 WIB
Resep dan tips pastel agar bisa tahan lama di freezer
Resep dan tips pastel agar bisa tahan lama di freezer /YouTube Arina Ulfa

10. Selanjutnya, siapkan 100 gr margarin. Lalu, aduk-aduk dan masak di atas kompor hingga margarinnya larut.

11. Setelah larut, tuangkan ke dalam wadah yang telah berisi tepung terigu dan garam. Aduk-aduk sebentar sampai margarin tercampur dengan tepung terigu dan garam tersebut.

12. Kemudian, tuangkan air 100 ml sambil diuleni hingga adonan kulit pastel tercampur merata dan bisa dibentuk.

Kemudian, diamkan adonan pastel tersebut selama beberapa menit hingga adonan pastel lentur.

13. Setelah lentur, bagi adonan kulit pastel menjadi beberapa bagian dan pipihkan menggunakan rolling pin.

14. Setelah dipipihkan, masukkan potongan telur rebus bila suka dan isian wortel kentang yang sudah ditumis tadi.

 Baca Juga: Ide Jualan 3000an, Cemilan dari Pisang Ini Selalu Laris di Bulan Ramadan, Tampilannya Mewah Rasanya Menggugah!

Lalu, lipat kulit pastel dan bentuk seperti biasanya. Lakukan hingga selesai, ya.

15. Setelah itu, siapkan wadah yang lebar tanpa penutup. Di sini, kita akan membekukan pastel tersebut.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Arina Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x